Renungan Joger, Kamis, 13 Juni 2019

0

Renungan Joger, Kamis, 13 Juni 2019.

Awas 1001 awas! Baik untuk kita, belum tentu baik juga untuk mereka. Wajar untuk kita, bisa saja malah kurang ajar bagi mereka. Omong kosong bagi kita, bisa saja malah kerja nyata bagi mereka. Makanya, mumpung belum terlalu terlambat, marilah kita sering-sering dan serius berdialog, berunding, dan/atau bermusyawarah untuk menyepakati apa dan bagaimana, sih kebaikan, kewajaran, maupun kerja nyata yang benar-benar kita butuhkan bagi kebaikan, keutuhan, dan kejayaan NKRI kita tercinta ini? Apakah sudah ada di UUD 1945?

Leave A Reply

Your email address will not be published.